Jayapura (ANTARA) – Delapan warga sipil, termasuk pegawai Palaparing Timur Telematika (PTT) di Kecamatan Beoga, Kabupaten Puncak, Papua dilaporkan tewas setelah ditembak oleh orang tak dikenal (OTK).
Memang ada laporan penembakan terhadap karyawan PTT di Beoga, Kabupaten Puncak, Selasa (2/3) namun kami masih menunggu informasi lebih lanjut, kata Kepala Penerangan Kodam XVII/Cenderawasih Kolonel Infanteri Aqsha Erlangga, kepada ANTARA, di Jayapura, Papua. , Rabu.
Reporter: Evarukdijati
Editor: Ade P Marboen
HAK CIPTA © ANTARA 2022